Postur tubuh merupakan aspek penting yang harus anda pelihara. Pasalnya, kalau postur anda tidak ideal seperti cacat dan sebagainya maka percaya diri anda akan menghilang. Maka dari itu, postur tubuh kita harus terus dikontrol dan selalu melakukan aktifitas postural yang sekiranya bisa menjadikan postur anda semakin gagah.
Terdapat banyak sebab yang memengaruhi gangguan pada postural tubuh salah satunya ialah posisi kita dalam melakukan sesuatu. Kalau posisi badan kita salah manakala sedang melakukan aktifitas, maka dalam jangka panjang postural tubuh anda akan mengalami perubahan. Perubahan postur yang terus dibiarkan tanpa dilakukan perbaikan, maka resiko anda mengalami cacat bisa menjadi nyata.
Misalnya, kalau posisi anda saat melakukan aktifitas selalu membungkuk, maka dalam jangka panjang, tulang punggung kita akan melakukan adaptasi dengan posisi tubuh anda. Maka bisa jadi akibat keseringan bekerja dengan membungkuk, punggung anda menjadi bengkok sehingga anda tidak lagi bisa berdiri dengan sempurna.
Pertanyaannya adalah bagaimana cara kita mengembalikan tulang punggung yang bengkok? Nah untuk menjawab pertanyaan tersebut akan kami bahas mengenai tips memperbaiki tulang, yaitu:
1. Melakukan senam lantai
Yang mengakibatkan kebungkukan ialah rawannya sendi yang terdapat pada tulang selangka. Sehingga memengaruhi tulang pectoralis melakukan kerja mono untuk menetralkan sendi yang rawan tesebut. Sehingga posisi bahu lebih maju serta postural tubuh mejadi bungkuk.
Cara memperbaiki keluhan diatas ialah anda tengkurap di atas matras lalu regangkan kedua tangan ke arah samping. Bengkokkan siku sampai posisi 90 derajat. Lalu pertahankan. Selanjutnya angkat kedua tangan sehingga tulang belikat hampir bertemu di ujung sisinya, tahan selama beberapa detik lalu turunkan dengan pelan pelan. Untuk mencapai hasil yang optimal maka lakukan tips ini dengan teratur.
2. Melakukan senam kepala
Posisi leher terlihat seperti menjorok kedepan karena area tulang tengkuk telah kaku. Pada umumnya gangguan tulang leher banyak menyerang pegawai yang aktifitas kerjanya berhubungan dengan komputer. Supaya anda terhindar dari masalah tulang diatas, anda perlu melakukan penyegaran di area belakang tengkuk yang kaku. Cara menormalkan kembali tulang leher maka lakukanlah olahraga kepala. Seperti tundukkan kepala anda dengan posisi hampir menyentuh dada lalu tahan posisi ini sampai kurang lebih 5 detik. Lakukan tehnik diatas dengan minimal 10 kali setiap hari. tapi ingat lakukan aktifitas ini dengan wajar dan tidak berlebihan.
3.Senam via kursi
Sebenarnya posisi bahu yang agak miring tidak identik dengan cacat pada postural tubuh. Bahu yang miring atau tidak balance dipengaruhi oleh tulang dada yang mulai lemah. Sedangkan untuk mengembalikan posisi bahu ke arah balance antara bahu sisi kanan dengan sisi kiri, maka anda hanya membutuhkan satu kursi.
Tipsnya adalah duduk dengan rilexs di atas kursi dengan posisi tangan berada di area pinggul dan jari dikepalkan seperti meninju. Tanpa sekalipun melakukan pegangan pada kursi, berdirilah dari kursi yang anda duduki dengan cara menekan pinggul . Lalu tahan posisi tersebut selam 5 detik. Untuk hasil maksimal silahkan lakukan tips ini dengan teratur.
Posisi leher terlihat seperti menjorok kedepan karena area tulang tengkuk telah kaku. Pada umumnya gangguan tulang leher banyak menyerang pegawai yang aktifitas kerjanya berhubungan dengan komputer. Supaya anda terhindar dari masalah tulang diatas, anda perlu melakukan penyegaran di area belakang tengkuk yang kaku. Cara menormalkan kembali tulang leher maka lakukanlah olahraga kepala. Seperti tundukkan kepala anda dengan posisi hampir menyentuh dada lalu tahan posisi ini sampai kurang lebih 5 detik. Lakukan tehnik diatas dengan minimal 10 kali setiap hari. tapi ingat lakukan aktifitas ini dengan wajar dan tidak berlebihan.
3.Senam via kursi
Sebenarnya posisi bahu yang agak miring tidak identik dengan cacat pada postural tubuh. Bahu yang miring atau tidak balance dipengaruhi oleh tulang dada yang mulai lemah. Sedangkan untuk mengembalikan posisi bahu ke arah balance antara bahu sisi kanan dengan sisi kiri, maka anda hanya membutuhkan satu kursi.
Tipsnya adalah duduk dengan rilexs di atas kursi dengan posisi tangan berada di area pinggul dan jari dikepalkan seperti meninju. Tanpa sekalipun melakukan pegangan pada kursi, berdirilah dari kursi yang anda duduki dengan cara menekan pinggul . Lalu tahan posisi tersebut selam 5 detik. Untuk hasil maksimal silahkan lakukan tips ini dengan teratur.
EmoticonEmoticon